Kebiasaan Buruk dalam Mengajukan Pinjaman Kilat
Pinjaman kilat kini menjadi produk yang banyak ditawarkan oleh lembaga keuangan. Hal ini demi bisa menarik minat nasabah dalam meminjam uang. Pinjaman ini diklaim mampu mencairkan dana hanya dalam waktu kurang dari 1 minggu saja. Selain pencairan dana yang cepat, pinjaman dari bank ini juga tidak membutuhkan jaminan dalam prosesnya.
Baca Selengkapnya